Contoh Soal Klasifikasi Makhluk Hidup IPA SMP Kelas 7 Kurikulum 2013

Contoh Soal Klasifikasi Makhluk Hidup IPA SMP Kelas 7 Kurikulum 2013

keanekaragaman berarti perbedaan ciri-ciri dan sifat pada makhluk hidup yang berlainan jenis. kalau kita amati dan perhatikan tanaman di sekitar kita maka akan kita dapati banyak sekali jenis tanaman dan setiap tanaman tersebut memiliki ciri masing-masing.

selain beraneka ragam, dalam satu jenis makhluk hidup juga terdapat variasi. variasi adalah perbedaan ciri-ciri dan sifat pada makhluk hidup yang sejenis, misalnya variasi warna pada bunga mawar yaitu, ada yang berwara merah, oranye, putih, dan kuning.

oleh karna itu, untuk mempermudah pemahaman para siswa khususnya dibawah ini disajikan beberapa poin atau contoh soal mengenai klasifikasi makhluk hidup, agar para pelajar dapat mengembangkan daya pikir dan kreatifitasnya.
mudah-mudahan apa yang sudah tersaji dibawah ini dapat bermanfaat untuk kita semua. aminn

JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI DENGAN BENAR!

1. Struktur pada akar lumut yang berfungsi untuk menyerap air dan garam mineral serta untuk melekat diri pada tempat hidupnya disebut....
a. Facus
b. Rhizoid
c. Sporofit
d. Sporozoid

2. Alat kelamin jantan pada tumbuhan lumut disebut....
a. Spermatozoid
b. Sporofit
c. Arkegonium
d. Anteredium

3. Tumbuhan biji terbuka dengan ciri berupa tumbuhan semak, pohon tajuk berbentuk kerucut,daun berbentuk jarum, termasuk dalam suku....
a. Cycadinae
b. Cycadinae
c. Ginkgoninae
d. Gnetinae

4. Istilah untuk tumbuhan berpembuluh adalah.....
a. Petidophyta
b. Iycopodinae
c. Filicinae
d. Tracheophyta

5. Nama lain untuk suku kacang-kacangan adalah....
a. Euphorbiaceae
b. Papilionaceae
c. Solanaceae
d. Gramineae

6. Yang bukan merupakan famili tumbuhan berkeping dua adalah....
a. Suku getah-getahan
b. Suku pinang
c. Suku jambu-jambuan
d. Suku kompositae

7. Pembuluh yang berfungsi untuk mendistribusikan hasil fotosintesis adalah....
a. Floem
b. Akar sejati
c. Xyleme
d. Rhyzoma

8. Marchantia polymorpha adalah salah satu tumbuhan lumut yang dapat digunaan untuk....
a. Abu gosok
b. Penyakit radang hati
c. Penghias ruangan
d. Sebagai sumber makanan

9. Daun putri malu yang tidak memiliki sorus dan hanya berfungsi untuk melakukan fotosintesis dinamakan....
a. Daun mati
b. Hijau daun
c. Daun steril
d. Daun hati

10.Azolla, semanggi, dan suplir masuk dalam kelas....
a. Equisetinae
b. Filicinae
c. Lycopodinae
d. Psilopitinae

11.Berukut ini adalah nama-nama tumbuhan monokotil...
   1). Kencur
   2). Siwalan
   3). Jahe
   4). Cantel
   5). Panili
   Yang bermanfaat sbagai bahan obat obatan adalah nomor.....
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 3 dan 4

12.Tumbuhan yang sudah memiliki akar, batang dan daun sejati dikelompokkan pada....
a. Kormophyta
b. Thallophyta
c. Dikotil
d. Monokotil

13.Yang merupakan sporofit pada pergiliran keturunan lumut adalah....
a. Sporogonium
b. Protalium
c. Protonema
d. Tumbuhan lumut

14.Berdasarkan letak biji, tumbuhan digolongkan menjadi...
a. Gymnospermae dan agiospermae
b. Monokotil dan dikotil
c. Angiospermae dan Spermatophyta
d. Angiospermae dan Musaceae

15.Berdasarkan ada tidaknya pembuluh angkut, tumbuhna dibedakan menjadi...
a. Dikotil dan monokotil
b. Thallus dan kormus
c. Angiospermae dan gymnospermae
d. Athophyta dan spermatophyta

16.Tumbuhan paku Azolla pinnata dapat digunakan untuk.....
a. Tanaman hias
b. Bahan obat-obatan
c. Sayuran
d. Pupuk

17.Ciri utama tumbuhan biji, yaitu....
a. Berkembang biak secara generatif
b. Mempunyai kambium
c. Akar tunggang
d. Batangnya dapat membesar

18.Tumbuhan biji umumnya berbunga, sehingga sering disebut....
a. Spermatophyta
b. Phanerogamae
c. Embryophyta
d. Anthophyta

19.Suku terung-terungan yang mengandung nikotin adalah....
a. Terung
b. Tomat
c. Kentang
d. Tembakau

20.Tumbuhan yang mengalami pergiliran keturunan adalah.....
a. Ganggang dan jamur
b. Lumut dan jamur
c. Lumut dan paku
d. Paku dan biji

Demikianlah beberapa contoh soal yang dapat disajikan dalam sub pokok bahasan klasifikasi makhluk hidup, semoga bisa bermanfaat walaupun masih banyak yang belum tertulis di pokok bahasan ini, tapi sekiranya dapat membantu para pelajar dalam menambah wawasan mereka.

LIHAT JUAGA SOAL BERIKUT :
Soal Latihan Objek IPA dan Pengamatannya IPA SMP Kelas 7 Kurukulum 2013
Contoh Soal Pewarisan Sifat IPA SMP Kelas 9 kurikulum 2013
Latihan Soal Penilaian Harian Teknologi dan Lingkungan IPA SMP Kelas 9
Contoh Soal Penilaian Harian Struktur Bumi IPA SMP Kelas 7
Contoh Soal Ulangan Harian Reproduksi Pada Tumbuhan dan Hewan IPA SMP Kelas 9 Kurikulum 2013
Contoh Soal Penilaian Harian Komponen Biotik dan Abiotik IPA Kelas 7
Contoh Soal Penilaian Harian Sistem Gerak Pada Manusia IPA Kelas 8
Soal Penilaian Harian Sistem Reproduksi Pada Manusia IPA KELAS 9
Contoh Soal Penilaian Harian Semester Ganjil IPA Kelas 9
Contoh Soal Penilaian Harian Sistem Pernapasan Pada Manusia IPA Kelas 8 Semester 2

Post a Comment (0)
Previous Post Next Post