Gerak pada benda hewan termasuk gerak gerak berpindah tempat. kecepatan gerak hewan berbeda-beda. misalnya kecepatan gerak chettah dengan kuda nil, chetaah dapat mencapai 120 km/jam, sementara kuda nil hanya mampu berlari dengan kecepatan 30 km/jam.
begitu juga dengan benda di sekitar kita juga dapat bergerak. contoh gerak pada benda misalnya mobil yang bergerak di jalan raya dengan kecepatan 80 km/jam dan sepeda yang melaju dengan kecepatan 20 km/jam.
untuk menambah wawasan dan pengetahuan tentang gerak pada benda, berikut di sajikan link untuk mendownload materi tersebut.
Gerak Pada Benda Power Point 2019 "download"
Sistem Reproduksi Pada Manusia "download"
Sistem Reproduksi Pada Wanita "download"